Uncategorized

Berikut TeknikDasar Lompat Kangkang

Berikut Teknik Dasar LompatKangkang

Berikut TeknikDasar Lompat Kangkang atau straddle vault merupakan salah satu gerakan dasar dalam senam lantai dengan alat. Alat yang di pergunakan dalam olahraga ini adalah peti loncat atau kuda-kuda lompat dan matras. Alternatif lain yang bisa di manfaatkan sebagai alat bantu adalah teman yang memposisikan badan membungkuk.

Berikut TeknikDasar Lompat Kangkang atau straddle vault merupakan salah satu gerakan dasar dalam senam lantai dengan alat. di lakukan dengan cara melompati peti lompat dengan posisi badan condong ke depan, kemudian membuka kedua tangan ketika melompati peti. Tujuan dari olahraga ini adalah melatih ketangkasan, kelenturan, dan kemampuan tubuh melewati rintangan

1. Teknik awalan

di mulai dengan teknik awalan. Teknik ini di lakukan dengan berlari secepat mungkin.

Guna bersiap melakukan lompat kangkang, pelompat perlu memperhitungkan langkah dari titik awalan hingga peti lompat. Untuk lebih rincinya, simak langkah-langkah melakukan teknik awalan lompat kangkang di bawah ini:

  • Berdiri tegap dengan jarak berkisar 10-15 meter dari peti lompat.
  • Setelah merasa siap, berlarilah dengan kecepatan sedang menggunakan ujung kaki menuju peti lompat.
  • Selama berlari, condongkan tubuh ke depan.
  • Pastikan posisi kepala dalam keadaan tegak.
  • Atur pandangan fokus ke depan.
  • Saat mendekati peti lompat, percepat laju lari guna mempersiapkan tenaga untuk melakukan lompatan.

2. Teknik tolakan

Berikut Teknik Dasar LompatKangkang

Usai mengakhiri teknik awalan, rangkaian gerakan yang perlu pelompat lakukan selanjutnya adalah teknik tolakan. Teknik lompat kangkang ini mempengaruhi keberhasilan pelompat dalam menciptakan lompatan terbaik.

Dalam teknik tolakan, tangan berperan sebagai tumpuan pada peti mati. Menyiapkan kekuatan tangan mampu meningkatkan daya jangkau sehingga pelompat bisa melakukan lompatan tanpa mengalami cedera. Berikut cara menjalani teknik tolakan dengan baik:LANJUTKAN MEMBACA ARTIKEL DI BAWAH

Editor’s Picks

  • Posisi tangan bersiap menopang badan untuk memberikan dorongan ke depan.
  • Lakukan lompatan dengan menggunakan kedua kaki.
  • Saat hendak melayang di udara, condongkan badan ke depan.
  • Ulurkan tangan ke depan supaya bisa meraih tumpuan untuk melakukan tolakan. Pastikan pegangan kuat.
  • Arahkan seluruh jari menghadap ke depan.

3. Teknik melompat

4 Teknik Dasar Lompat Kangkang yang Utama, Penting Dikuasai!

Teknik lompat kangkang yang perlu di kuasai berikutnya adalah teknik melompati peti lompat. Adapun langkah-langkah melakukan teknik ini adalah sebagai berikut:

  • Lakukan lompatan dalam posisi pinggul di atas bahu.
  • Saat melewati peti lompat, arahkan kedua tangan ke depan di antara lutut yang di tekuk.
  • Atur posisi tubuh dalam sikap membungkuk dengan kepala menjulur ke depan.
  • Jaga pandangan fokus ke depan untuk bersiap melakukan pendaratan.

4. Teknik mendarat

4 Teknik Dasar Lompat Kangkang yang Utama, Penting Dikuasai!

Sikap akhir usai berhasil melakukan tolakan di peti loncat di sebut sebagai teknik mendarat. Menguasai teknik dasar lompat kangkang ini dapat meminimalisir resiko cedera ketika melakukan pendaratan.

Saat mendarat, posisi tubuh dalam keadaan berdiri. Dengan demikian, telapak kaki menjadi bagian tubuh pertama yang menyentuh matras ketika mendarat. Berikut urutan melakukan teknik mendarat dengan tepat:

  • Ketika hendak melakukan pendaratan, luruskan kaki dengan perlahan.
  • Angkat tubuh untuk kembali dalam posisi tegak sembari mengangkat kedua tangan ke atas.
  • Ketika hampir sepenuhnya berdiri, condongkan tubuh sedikit ke depan.
  • Pastikan arah pandangan tetap lurus ke depan.

Itulah empat teknik dasar lompat kangkang yang perlu di kuasai. Teknik ini meliputi teknik awalan, teknik tolakan, teknik melompat, dan teknik mendarat.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *